Rabu, 11 Januari 2012

perkembangan cosplay di indonesia


Apakah anda udah mengenal cosplay,atau anda udah pernah melihatnya,bahkan udah ikut dalam komunitasnya
cosplay berasal dari bahasa inggris yang terdiri dari cos (costume):pakaian dan play:bemain,jadi pada dasarnya cosplay seperti menampilkan pakaian - pakaian yang mirip sekali dengan tokoh - tokoh animasi,bisa  super hero,kartun jepang,atau yang di sukai,dan pelaku dalam cosplay disebut dengan cosplayer sobat,dan dari kalangan mereka biasanya di singkat kata layer
Di jepang banyak di jumpai anak -anak cosplay mereka meniru gaya animasi jepang seperti gambar di atas sobat,dan mereka juga membentuk sebuah ko.munitas cosplay untuk berkumpul bersama dan juga mengikuti erbagai event yang di selenggarakan,wah banyak kalangan anak remaja jaman sekarang.
Sejarah tentang cosplay di indonesia sendiri adanya event cosplay di indonesia,tapi pada saat itu cosplay belum terkenal seperti sekarang sobat,sejak tahun 2000-an masyarakat indonesia udah mengenal harajuku,dan ada yang udah mengenalkan cosplay,sampai sekarang deh cosplay udah dikenal oleh masyarakat luas yang ada di indonesia ini sobat,bahkan setiap bulanya mengadakan event yang berhubungan dengan cosplay.
Aku juga mau usul,sekali - sekali tokoh - tokoh wayang di eventnin donk mas,biar ada warna indonesianya gitu.............. 
Pembagian cosplay
Secara umum cosplay dinilai sama. Tetapi tak langsung dalam beberapa event yang terjadi di Indonesia sering dilakukan pembagian/kategori cosplay[rujukan?]:
Cosplay anime/manga. Cosplay yang berasal dari anime maupun manga. Biasanya manhwa termasuk didalamnya termasuk comic dari amerika.

Cosplay Game. Cosplay yang berasal atau mengambil dari karakter di Game.
Cosplay Tokusatsu. Cosplay yang berasal atau mengambil dari karakter di film tokusatsu.
Cosplay Gothic. Cosplay yang berasal atau mengambil dari karakter bernuansa gelap atau Gothic. Biasanya digabung dengan Lolita.
Cosplay Original. Cosplay yang benar-benar original tidak ada di anime, tokusatsu dan lainnya. Atau memiliki dasar yang sama seperti tokoh game Kingdom heart misalnya: Sora (Kingdom Heart) tetapi berbentuk metalic (modern)
Harajuku Style. Beberapa cosplayer sering menduga Harajuku style adalah bagian dari cosplay. Beberapa Harajuku style muncul di manga/anime seperti Nana. 
itulah cosplay,mungkin anda bisa membuat tokoh sendiri,dan kita juga buat donk costum animasi dari indonesia sendiri,biar kita bangga terhadap indonesia,semoga saja remaja yang ada di indonesia ini mau berkreasi sejak adanya cosplay ini,dan ingat juga jangan tinggalin budaya kita sendiri.


ini juga ada cosplay yang lagi event,ini team indonsia lo sobat..................


Tidak ada komentar:

Posting Komentar